Spefisikasi Nokia 8 Sirocco |
Teknoids - Pada saat ajang event MWC2018 berlangsung banyak pihak vendor smartphone mengeluarkan produk smartphoe barunya dari yang low end sampai high. Produk dari Nokia pun tak mau kalah dengan vendor smartphone lainnya.
Pembuat sekaligus pemegang lisensi Nokia HMD Atmits menyatakan Nokia 8 Sirocco "untuk para penggemarnya", karena mereka yang setia dengan nama Nokia rupanya telah meminta produk yang baru, premium, dan batas-batas yang tidak dimiliki Nokia 8 biasa.
Desain
Hardware
Untuk sisi jeroan atau Hardwarenya sudah menggunakan chipset Qualcomm Snapdragon 835 , RAM 6GB , Penyimpanan Internal 128GB dan Menggunakan Sistem Operasi Android One Oreo 8.0.
EmoticonEmoticon